Kapolsek Palabuhanratu dan Camat Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Pergeseran Tanah di Desa Citarik

    Kapolsek Palabuhanratu dan Camat Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Pergeseran Tanah di Desa Citarik
    Kapolsek Palabuhanratu dan Camat Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Pergeseran Tanah di Desa Citarik

    Kapolsek Palabuhanratu, Kompol Roni Haryanto, S.IP., M.H., bersama Camat Palabuhanratu, Deni Yodono, S.KM., K.P., M.M., memberikan bantuan sembako kepada warga terdampak bencana pergeseran tanah di Kampung Tegalega, Desa Citarik. Bencana ini terjadi akibat curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah tersebut.

    Bantuan berupa beras, mi instan, makanan ringan, peralatan mandi, dan selimut diserahkan langsung kepada pemerintah desa, didampingi oleh Bhabinkamtibmas Desa Citarik. Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek juga menyampaikan belasungkawa dan motivasi kepada warga, serta memberikan imbauan agar tetap waspada terhadap potensi bencana dan tindak kejahatan seperti pencurian.

    Kapolsek mengingatkan warga untuk menjaga keamanan barang berharga dan segera melaporkan kejadian kepada aparat setempat. Kegiatan berlangsung aman dan kondusif, dengan semangat solidaritas yang tinggi.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Nyalindung Polres Sukabumi Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Palabuhanratu Lakukan Pengamanan...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Polsek Gegerbitung Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Jami Al'Barokah
    Patroli Dialogis oleh Polsek Gegerbitung kepada warganya
    Polsek Gegerbitung Laksanakan Giat Anjangsana dan DDS di Desa Sukamanah

    Ikuti Kami