Kapolsek Nagrak Tanam Bibit Cabai dan Singkong di Lingkungan Polsek untuk Mendukung Ketahanan Pangan

    Kapolsek Nagrak Tanam Bibit Cabai dan Singkong di Lingkungan Polsek untuk Mendukung Ketahanan Pangan
    Kapolsek Nagrak Tanam Bibit Cabai dan Singkong di Lingkungan Polsek untuk Mendukung Ketahanan Pangan

    Nagrak, Sukabumi – Dalam upaya mendukung program pemerintah dalam ketahanan pangan, Kapolsek Nagrak IPTU Asep Suhriat, S.H., melakukan penanaman bibit cabai dan singkong di lahan sekitar lingkungan Polsek Nagrak, Kamis, 07 November 2024.

    Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari instruksi Kapolres Sukabumi AKBP Samian yang memerintahkan seluruh jajaran Polres Sukabumi untuk aktif berpartisipasi dalam program ketahanan pangan yang digagas oleh Presiden Republik Indonesia.

    IPTU Asep berharap kegiatan ini dapat memberi manfaat bagi masyarakat sekitar, serta mendorong pemanfaatan lahan kosong di lingkungan Polsek Nagrak untuk mendukung ketahanan pangan tersebut.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cisolok Polres Sukabumi Hadiri Pelantikan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Sidamulya Polsek Ciemas...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Ungkap Tiga Kasus Besar Judi Online: Sita Aset Rp61 Miliar, Ungkap Sindikat Internasional
    Polri Resmi Launching Desk Ketenagakerjaan untuk Selesaikan Sengketa Tenaga Kerja
    Kapolri Resmikan Desk Ketenagakerjaan Demi Beri Jaminan Perlindungan Kaum Buruh
    Bhabinkamtibmas Desa Mekarjaya Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Laksanakan DDS, Berikan Edukasi dan Himbauan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Desa Banyumurni Polsek Surade Polres Sukabumi Laksanakan DDS dan Cooling System di SD Negeri Banyumurni

    Ikuti Kami